Sistem Utilitie
Auslogic Disk Defrag
Apa yang dimaksud Defrag ? Defrag adalah proses merapikan data yang ada didalam harddisk atau tempat penyimpanan. Dengan kita mendefrag harddisk kita akan lebih teratur dan lebih maksimal.
Auslogics Disk Defrag merupakan salah satu software yang bisa dijadikan pilihan untuk digunakan mendefrag harddisk kita. Auslogic Disk Defrag dapat bekerja dengan cepat dan mendukung FAT 16/32 dan sistem NTFS.
Fitur-fitur yang ada di software ini adalah :
- Defrag dan Optimasi
- Gratis Ruang Konsolidasi
- Sistem Penempatan File yang Pintar
- Menjaga Area MTF Zona Clear
- Single File dan Folder Defragmentasi
- Auto Defrag Mode
- Ada Jadwal Proses Defrag
- Kostum Disk Defrag
- Berbagai Bahasa
Kelebihan Auslogic Disk Defrag :
- Mendefrag Disk dengan cepat
- Aplikasi gratis
- Bisa mendefrag secara otomatis
Kekurangan Auslogic Disk Defrag
- Performa defrag akan menurun apabila kapasitas disk kurang dari 10%
Cara Penggunaan Software Auslogic Disk Defrag
- Buka dulu aplikasi“Auslogics Disk Defrag. Tampilannya kurang lebih seperti berikut
- Cara melakukan Defrag adalah sebagai berikut, pertama lihat dibagian berikut :
- Misalnya, seperti gambar diatas, terdapat 2 drive dengan ukuran 39 GB dan 109 GB.Catatan : hanya centang drive yang akan didefragmentasi (pada gambar diatas misalnya,
kedua drive dicentang, itu artinya keduanya akan didefragmentasi).- Kemudian Klik “Defragmentasi”
Terdapat tiga 4 pilihan* Analisis : digunakan jika hanya untuk menganalisis, tidak melakukan defragment
* Defragmentasikan : pilih opsi berikut untuk defragmentasi secara normal* Defragmentasikan & Optimalkan : pilih opsi ini jika ingin mendapat hasil yg maksimal* Defragmentasi Cepat- Jika salah satu pilihan diatas sudah dipilih, maka proses akan berjalanBerikut adalah contoh proses yang berjalan jika memilih opsi “Defragmentasikan”
Jeda : pilih untuk menunda sementara proses defragmentasi - Kemudian Klik “Defragmentasi”
- Hentikan : pilih untuk menghentikan proses defragmentasi
Catatan : Sebenarnya terdapat 4 pilihan :
- Analisis : digunakan jika hanya untuk menganalisis, tidak melakukan defragment
- Defragmentasikan : Untuk defrag secara manual
- Defragmentasikan dan Optimalkan : ini opsi untuk mendapat hasil yang optimal
- Defragmentasi Cepat
Jika salah satu sudah dipilih, maka proses akan berjalan.
Demikian pembahasan saya tentang Software Auslogic Disk Defrag. Semoga berkenan…
0 Response to "Sistem Utilitie"
Post a Comment